Cinta Pada Allah S.W.T
Jangan memuji kecantikan hamba-Nya..
Tapi pujilah Allah yang menciptakan hamba-Nya..
Jangan masukkan namanya di hatimu..
Tapi masukkanlah asma Allah hingga hatimu tenang..
Jangan sedih jika cintamu didustakan..
Tapi sedihlah jika kamu mendustakan Allah..
Jangan meminta cinta kepadanya..
Tapi mintalah cinta pada Allah yang memiliki cinta abadi dan sejati..
Jangan percaya dengan kata-kataku..
Tapi percayalah dengan firman Allah yang Maha Benar..